Dari sekian produsen smartphone, Apple menjadi salah satu merek yang nihil akan produk ponsel layar lipat. Dan, sekarang perusahaan sedang merancang desainnya.
Samsung Galaxy S25 Ultra mungkin baru dirilis awal 2025, tapi bocorannya sudah bergentayangan. Paling baru mock-up bagian depan HP tersebut, seperti apa?
Samsung akan merilis Galaxy S24 FE dan Galaxy Tab S10 series di Indonesia pada 26 September. Spesifikasi menarik dan fitur canggih siap memikat pengguna.
Samsung resmi menggelar Samsung Galaxy Gaming Academy 2024. Mereka mengungkaplan Alasan kembalinya acara ini adalah karena industri eSports terus berkembang.
XL Axiata luncurkan program bundling eSIM untuk Xiaomi 14T dan Samsung Galaxy S23 FE, menawarkan 60GB kuota selama setahun. Begini cara klaim dan aktivasi.