detikSport
Ayu Dikalahkan Dulko
Usaha keras Ayu Fani Damayanti masih belum bisa menandingi Gisela Dulko. Petenis muda belia asal Bali ini langsung tumbang di babak pertama dengan skor 3-6 1-6.
Senin, 13 Sep 2004 20:00 WIB







































