detikNews
Keterlibatan AS Cari AdamAir Terkait 3 Warganya di Pesawat
Pemerintah AS ikut pusing dengan hilangnya pesawat AdamAir. Sebab tiga warganya ada di lambung pesawat itu. Atas dasar itulah mereka membantu pencarian.
Jumat, 05 Jan 2007 14:47 WIB







































