detikNews
Kata Dubes RI untuk Swedia soal Pembakaran Al-Quran di Eropa
"Insiden pembakaran Al-Quran dikecam oleh kedua negara, yaitu Swedia dan Indonesia," ujar Dubes Bagas dalam keterangan tertulisnya, Minggu (27/9/2020).
Minggu, 27 Sep 2020 17:02 WIB