detikNews
Cerita Juru Parkir Jalan Sabang yang Juga Jadi Pemandu Mesin Parkir Meter
Keberadaan 11 mesin parkir meter membuat para juru parkir di sepanjang Jalan Sabang bertambah tugasnya. Mereka tak hanya mengarahkan mobil yang akan parkir tapi juga memandu pengendara di mesin parkir hingga jadi tempat menukar koin.
Sabtu, 27 Sep 2014 20:58 WIB







































