detikNews
Komplotan Begal Pada Wanita Digulung Polisi
Satuan Reskrim Polres Kediri Kota menggulung komplotan perampasan atau begal terhadap wanita di jalanan. Dari 9 pelaku yang diamankan 5 orang ditetapkan sebagai tersangka.
Selasa, 12 Okt 2010 10:42 WIB







































