Wolipop
Raoul:Dominasi Gaya Aktris Hollywood '70an
Hari kedua Audi Fashion Festival 2010, Singapura dibuka oleh brand lokal Raoul yang telah melebarkan sayap di Eropa. Masih dengan koleksi perempuan pekerja siap pakai yang semakin elegan dengan twist konservatif.
Jumat, 30 Apr 2010 23:10 WIB







































