Rapat paripurna pelantikan anggota DPR RI 2019-2024 dimulai. Rapat dibuka oleh pimpinan sementara, yaitu Abdul Wahab Dalimunthe dan Hillary Brigitta Lasut.
Pembahasan Rancangan KUHP merupakan hal yang sangat krusial, karena dalam arti formil suatu hukum pidana dapat disetarakan dengan "miniatur" konstitusi.