detikNews
Digelar 23 Maret, Pemilihan Wagub DKI Terapkan Social Distancing
Panitia Pemilihan Wagub DKI memastikan pemilihan Wagub DKI tetap diselenggarakan pada 23 Maret 2020. Proses pemilihan menyesuaikan protokol pencegahan Covid-19.
Rabu, 18 Mar 2020 16:28 WIB