detikSport
Koleksi 1 Emas dan 3 Perak, Azzahra: Treknya Masih Benar
Azzahra Permatahani menutup Festival Akuatik Indonesia (FAI) dengan satu medali emas dari tiga perak dari 11 nomor yang diikuti. Dia berada di trek yang benar.
Sabtu, 27 Apr 2019 01:06 WIB







































