detikNews
Sopir Truk Ditetapkan Sebagai Tersangka
Polisi menetapkan sopir truk air mineral sebagai tersangka tabrakan beruntun yang menewaskan 11 orang di Tretes, Prigen, Pasuruan. Sopir diamankan di Polres Pasuruan untuk dimintai keterangan lanjutan.
Minggu, 21 Feb 2010 02:40 WIB







































