detikNews
Seberapa Kuat Koalisi Golkar-Gerindra?
Prabowo dan Ical sama-sama ingin maju sebagai calon presiden. Namun mereka menyebut Golkar bisa saja menjalin koalisi dengan Gerindra. Seperti apa kekuatan koalisi dua partai ini?
Rabu, 30 Apr 2014 11:33 WIB







































