Delapan puluh lima persen lebih orang Islam di Indonesia terhimpun di dua organisasi tua --NU dan Muhammadiyah-- yang dakwahnya maju dan baik-baik saja.
Aktivitas peribadatan dalam semua agama sesungguhnya tidak murni urusan teologi, tapi juga telah melebur ke dalam situasi hibrid tradisi dan budaya setempat.
Wakil Gubenur Jatim Saifullah Yusuf (Gus Ipul) akan meningkatkan dan memberdayakan ekonomi perempuan. Janji itu disampaikan Gus Ipul di depan ribuan muslimat.