detikTravel
Tinta Sejarah yang Akan Ditulis Tim Jurnalis ke Carstensz
Ekspedisi tim jurnalis ke Carstensz sudah dimulai. Mereka tidak hanya mengibarkan bendera Merah Putih saja, tapi akan mencatat sejarah. Inilah pertama kalinya jurnalis mendaki ke Puncak Carstensz lewat jalur Sugapa.
Minggu, 16 Agu 2015 16:10 WIB







































