Di samping terus menguasai pasar dalam negeri, Go-Jek menjajaki eksistensi di mancanegara. Ada dua kantor Go-Jek di luar negeri, yakni Bengaluru dan Singapura.
Nadiem Makarim, lulusan Harvard, jadi salah satu sosok di dunia teknologi yang banyak diperbincangkan. Apalagi kalau bukan karena kesuksesannya di Go-Jek.