Begini Cara Mengurangi Efek Radiasi Ponsel
Dampak radiasi ponsel masih kontroversial, ada yang mengatakan berbahaya namun tak sedikit yang kemudian membantahnya. Kalaupun benar berbahaya, ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mengurangi dampaknya. Ini dia caranya.
Jumat, 25 Feb 2011 13:55 WIB







































