Maraknya pembukaan lahan di wilayah pegunugan Luwu Utara dinilai menjadi sebab banjir bandang yang terjadi di Kota Masamba dan kecamatan di sekitarnya.
Anies mengatakan banjir yang terjadi di DKI berasal dari kiriman air hulu sungai. Menurutnya, volume air dari hulu sungai ke DKI saat ini masih tinggi.
Fenomena La Nina yang saat ini tengah berlangsung dapat berpotensi menimbulkan banjir. Satgas COVID-19 mewanti-wanti munculnya klaster Corona di pengungsian.
Tinggi muka air Danau Toba, Sumatera Utara, sudah mendekati titik mininum. Gubsu Edy Rahmayadi menduga hal itu terjadi gara-gara hutan yang terus berkurang.
"Puncak hujan, banjir longsor kita waspadai. Semua sudah (didata) tempat-tempatnya, kondisi geologisnya, kita sampaikan terus," kata Ganjar, Selasa (19/1/2021).