detikNews
Uang yang Terbakar karena Kebakaran Hutan di Australia Bisa Ditukar ke Bank
Warga Australia yang memiliki uang tunai yang rusak ketika menjadi korban kebakaran semak diminta untuk mendatangi bank setempat untuk menukarkan uang mereka.
Rabu, 15 Jan 2020 10:48 WIB