detikNews
Polisi Tangkap Ormas yang Sweeping Hiburan Malam di Tanah Kusir
Puluhan anggota Ormas yang melakukan sweeping di tempat tempat hiburan malam Kusir Jakarta Selatan, ditangkap. Operasi penangkapan ini dipimpin langsung Kapolres Jakarta Selatan Kombes Imam Sugianto.
Minggu, 29 Jul 2012 02:46 WIB







































