detikFinance
Bukit Asam Akuisisi 51% Saham IPC
PT Tambang Batubara Bukit Asam Tbk mengakuisisi PT International Prima Coal (IPC), yang berlokasi di Kaltim. Nilai transaksi pengambilalihan 51% saham IPC tersebut sebesar US$ 17,85 juta.
Kamis, 14 Agu 2008 15:15 WIB







































