Malang jadi surganya kuliner enak. Bahkan ada warung es legendaris dan sudah terbukti kelezatannya sejak dulu. Ada es santan ketan hitam hingga es teler durian.
Anak 90-an pasti tahu betul bagaimana nikmatnya makan es goyang atau es potong yang dijual pakai gerobak. Hingga kini, penjualnya masih tetap bergerobak.
Korea punya patbingsu. Terdiri dari campuran es serut, aneka buah segar, kacang merah, hingga es krim. Disajikan dalam mangkuk yang dijamin bikin kenyang.
Pedagang kaki lima gerobak menjalankan bisnis dengan modal sendiri. Mereka mencari tempat usaha dan tinggal di komunitas sesama pedagang dengan usaha sejenis.
Nutella biasa dijadikan isian donat, selai roti serta topping beragam makanan. Tapi bagaimana jadinya kalau Nutella dijadikan es krim? Ternyata seperti ini!