detikNews
Dua Sungai Meluap, 10 Warga Padang Dilaporkan Hilang
Hujan deras yang mengguyur kota Padang, Sumbar, sejak pukul 16.30 WIB tadi menyebabkan dua sungai besar di kota itu, yakni Batang Kuranji dan Batang Anai meluap. Air diketahui mulai naik ke daratan sekitar pukul 18.30 WIB dan menyebabkan 10 orang hilang.
Selasa, 24 Jul 2012 23:03 WIB







































