detikInet
Noby dan Kindy, Robot Bocah 'Chucky' yang Lucu
Ilmuwan Jepang menciptakan robot bocah yang ukurannya dikatakan mirip dengan boneka Chucky. Namun dua robot bernama Noby dan Kindy ini tidaklah menyeramkan, melainkan lucu dan menggemaskan.
Jumat, 18 Jun 2010 11:37 WIB







































