Nasi yang diolah dengan daun jeruk paling enak disantap dengan berbagai lauk. Seperti nasi jeruk dengan ayam tangkap dan sambal dori yang digemari banyak orang.
Tempat makan saikoro ini bisa disambangi pencinta daging panggang. Sebab potongan daging bentuk dadu ini begitu lumer dan juicy ketika dipanggang. Nyamm!