Mall Mangkrak di Raya Ngagel Terbakar
Si jago merah kembali mengamuk. Kali ini terjadi di sebuah gedung mall mangkrak Jalan Raya Ngagel tepatnya lantai atas. Sebanyak 4 unit PMK meluncur ke lokasi melakukan proses pemadaman.
Senin, 02 Jul 2012 17:08 WIB







































