"Lewat rapat terbatas (ratas) pemerintah memutuskan untuk Freeport dapat diperpanjang ekspornya sampai dengan pabrik yang rusak itu selesai," kata Bahlil.
Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan memberi sinyal tidak ada lagi Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi dalam dua tahun ke depan atau 2027.
Anggota Komisi I DPR, Oleh Soleh, mendukung kerja sama RI dan Turki untuk pembuatan pabrik drone. Berharap pemerintah serius menindaklanjuti rencana tersebut.