Fero Walandouw kini fokus ke dunia bisnis seusai dilantik sebagai komisaris perusahaan otomotif. Ia harap kolaborasi seni dan industri dapat dorong ekonomi.
Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal raih Penghargaan Pembina Produktivitas 2025. Tiga perusahaan Lampung juga sukses meraih penghargaan Paramakarya.
Pemerintah Deli Serdang tingkatkan pelatihan keterampilan untuk SDM berdaya saing. Fokus pada pengelasan, listrik, dan operator alat berat untuk pasar global.
Perusahaan konsultan global sektor real estate, pariwisata dan pembangunan ekonomi, Resonance Consultancy merilis Laporan Kota Terbaik Dunia 2026. London juara!