detikNews
Buku Ludes Terjual, Puluhan Orang Masih Antre
Ratusan buku yang disediakan bagi para pengunjung peluncuran buku 'Membongkar Gurita Cikeas' di Doekoen Coffee ludes terjual. Namun, masih banyak pengunjung yang tetap bertahan di halaman kafe untuk mendapat buku tersebut.
Rabu, 30 Des 2009 14:44 WIB







































