Patok batas RI-Timor Leste di Atambua, Belu, NTT hilang, diduga terseret banjir Siklon Seroja. Satgas Pamtas RI-Timor Leste melaporkan hal ini ke Korem 161/WS.
Ibu Kota DKI Jakarta diterpa angin kencang kemarin malam. Penyebab angin kencang tersebut ternyata siklon tropis Paddy. Lantas apa itu siklon tropis Paddy?
Sebuah pulau kecil di perairan Kabupaten Ndao Rote, NTT. Diduga pulau kecil tersebut muncul setelah terjadi badai dampak kelahiran Siklon Tropis Seroja.