Dua tombol flush pada toilet duduk ternyata dirancang untuk menghemat air. Tombol kecil untuk buang air kecil, sedangkan tombol besar untuk buang air besar.
BMKG Stasiun Meteorologi Ahmad Yani Semarang memperkirakan sebagian besar wilayah di Jateng akan diguyur hujan dengan intensitas sedang hingga lebat hari ini.
Wisata Camping Ground Poncosumo di Lumajang menawarkan pengalaman berkemah di hutan pinus, mandi di sungai, dan barbeque. Cocok untuk liburan keluarga!