Wolipop
Ketika Produk Kosmetik Meracuni Tubuh Seorang Make-up Artist
Kasus yang dialami seorang make-up artist berikut cukup ekstrim. Penata rias itu didiagnosa keracunan riasan yang membuat sistem imunnya rusak. Kasus ini membuka mata para wanita mengenai bahaya produk kecantikan.
Selasa, 27 Jan 2015 18:05 WIB







































