detikNews
Diusulkan Jadi Calon Menkes, Dirut RS Fatmawati akan Tingkatkan SDM Indonesia
Masyarakat mengusulkan nama Dirut RSUP Fatmawati dr Andi Wahyuningsih Attas sebagai calon Menteri Kesehatan. Merespons usulan masyarakat yang mengakses situs www.seleksimenteri.com itu, Andi pun bicara soal pentingnya program Kartu Indonesia Sehat.
Selasa, 02 Sep 2014 12:30 WIB







































