detikNews
Sajian Jokowi di Jakarta Night Festival: Keroncong Sampai Kembang Api
Acara di malam tahun baru di 'Jakarta Night Festival' dijamin meriah. Festival yang digelar di ruas Thamrin-Sudirman ini akan diisi hiburan. Mulai dari gambang kromong, keroncong, permainan laser, hingga kembang api.
Jumat, 28 Des 2012 13:48 WIB







































