Pemerintah Aceh membuat seruan bersama untuk mengantisipasi penyebaran Corona. Salah satu isinya menolak kedatangan warga negara asing (WNA) ke Tanah Rencong.
Tercatat ada 20 orang warga Banten positif Corona atau Covid-19 berdasarkan data informasi perkembangan kasus Corona yang disampaikan oleh Pemprov Banten.
RSPI Sulianti Saroso membutuhkan tambahan tenaga medis. Daftar kebutuhan tambahan tenaga medis itu telah dikirim ke Kemenkes RI dan Dinkes DKI Jakarta.
Seorang PDP di Semarang positif virus Corona. Dengan demikian maka jumlah pasien Corona di Semarang bertambah menjadi 3 orang, salah seorangnya meninggal dunia.