Gerakan Nasional untuk Rakyat (GNR) siap memenangkan paslon nomor urut 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin di Banten. GNR mengusung gerakan mengaji seusai salat Magrib.
Belum semua ulama di Jatim menentukan dukungan di Pilpres 2019. Para ulama masih menunggu arah dukungan dari salah satu Ketua PBNU, Saifullah Yusuf (Gus Ipul).
Ma'ruf Amin mendapat porsi lebih sedikit untuk menyampaikan pendapat saat debat yang berlangsung tadi malam. Fahri Hamzah menyalahkan adanya sontekan dari KPU.