Ikan menjadi sumber protein sahabat jantung. Ada beragam olahan ikan laut yang sedap dan enak. Dibuat sup atau digoreng tepung dan dicocol sambal matah. Sedap!
Akhir pekan saatnya bikin yang spesial dan enak buat keluarga. Sayur gurih berkuah santan encer enak disantap hangat dengan sambal ampela dan dendeng manis.
Sistem pencernaan punya peran penting untuk menjaga kesehatan tubuh. Jika sistem pencernaan sehat maka tubuh juga akan bugar dan tak mudah terkena penyakit.