Polisi menggerebek tempat persembunyian dua pencuri spesialis aksesoris mobil di Depok, Jabar. Satu pencuri berhasil ditangkap setelah tersungkur akibat dilempar sepatu, satu lainnya lolos.
Artis Dea Imut akhirnya melaporkan Verona Pictures ke polisi, Rabu (28/3/2012). Hal itu dilakukan karena rumah produksi sinetron 'Aliya' itu tak menanggapi somasi yang dilayangkan pihak Dea sebelumnya.
Seorang siswa SMP di Trucuk, Klaten, ditemukan tewas gantung diri di dekat rumahnya. Diduga siswa kelas 3 SMP itu nekat mengakhiri hidupnya karena khawatir tidak lulus sekolah.
Ancaman hakim mogok sidang karena sudah 11 tahun uang tunjangan tidak naik dinilai manusiaw. Ini merupakan peringatan serius yang harus disikapi pemerintah.
Tragis! Seorang remaja di Inggris, tewas karena kepalanya terhantam bola kriket saat tengah bermain di sekolahnya. ABG 16 tahun ini tewas karena pendarahan hebat di dalam kepalanya.
Sejumlah peserta terjun payung dari Kostrad meleset dari lokasi pendaratan ketika melakukan penerjunan, Jumat (24/2/2012). Namun dipastikan tidak ada penerjun yang mengalami luka-luka.
Jika di Indonesia industri rokok tak jemu mempromosikan rokok beratribut 'light', 'low tar' dan 'mild', di Singapura rokok seperti itu akan tinggal kenangan. Sebab mulai Maret 2013, kata-kata 'light', 'low tar' dan 'mild' dilarang karena dianggap menyesatkan.