detikNews
Ridwan Kamil Bersyukur Presiden Keluarkan Perpu Pilkada Langsung
Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menyambut baik ditandatanganinya perpu terkait pelaksanaan pemilihan kepala daerah. Hari ini Emil, panggilan akrab Ridwan Kamil, mengaku akan membahas soal rencana gugatan ke MK tentang UU Pilkada dengan kepala daerah lain yang tergabung dalam Apeksi.
Jumat, 03 Okt 2014 11:18 WIB







































