detikNews
Jokowi Semakin Melejit, Ical Buka Kemungkinan Duet di Pilpres
Calon Presiden Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical) membuka kemungkinan berduet dengan Joko Widodo (Jokowi) di Pilpres 2014. Jokowi sendiri diketahui telah merajai berbagai survei pencapresan.
Selasa, 27 Agu 2013 01:20 WIB







































