Spekulasi The Fed, pelemahan dolar AS dan harga komoditas menjadi faktor penentu pergerakan saham dunia. Sementara di tingkat regional, pasar saham mencoba bangkit. Berikut rekomendasi eTrading.
Depdag masih menetapkan Bea Keluar (BK) untuk ekspor minyak sawit mentah atau Crude Palm Oil (CPO) selama bulan Juli 2009 sebesar 3% atau sama dengan bea keluar bulan Juni 2009.
Pemerintah berencana memberikan insentif untuk menarik pemain swasta masuk ke Pasar Fisik CPO Terorganisir. Salah satu bentuk insentif yang dipertimbangkan adalah insentif pajak.
Satu kontainer wafer dan jus olahan asal Indonesia yang tertahan di pelabuhan China ternyata disebabkan masalah ekspor ulang (re-ekspor) dan bukan karena aturan baru yang berlaku di China.
Depdag sepakat membuat kemasan seperempat liter dan setengah liter Minyakita karena banyaknya permintaan di luar Jakarta yang membeli Minyakita dengan kemasan tersebut.
Saham-saham konstruksi bisa menjadi pilihan di masa depan. Dukungan pendanaan dan peraturan pemerintah membuat sektor ini bisa semakin menggeliat untuk kedepannya. Apalagi adanya stimulus infrastruktur.
Produksi CPO memberi sumbangan cukup besar kepada pendapatan non migas, sumbangan itu meningkat hingga US$ 7,868 juta atau 8,54 persen dari pendapatan nasional.