detikNews
Wasrifah, TKW yang Kabur dari Majikan karena Rindu Anaknya
Setelah meninggalkan anak dan suami selama 5 tahun, Wasrifah bisa sedikit tersenyum. TKW asal Tegal, Jawa Tengah ini akan segera meninggalkan Kota Abu Dhabi, Uni Emirat Arab untuk pulang ke tanah air.
Rabu, 30 Mar 2011 05:03 WIB







































