detikNews
Tak Dibantu Pemerintah, Pembangunan RS di Gaza Jalan Terus
Pemerintah batal mendukung pembangunan Rumah Sakit Indonesia di Gaza. Namun Medical Emergency Rescue Committee (MER-C) memastikan pembangunan RS itu akan tetap dilanjutkan.
Sabtu, 16 Jul 2011 19:20 WIB







































