detikNews
SBY Resmikan Monumen Jenderal Besar Sudirman
Monumen Panglima Besar Jenderal Sudirman di Desa Pakisbaru, Kabupaten Pacitan, siang ini diresmikan. Monumen di Puncak Bukit Gandrung ini diresmikan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Senin, 15 Des 2008 13:43 WIB







































