detikNews
Karzai Ungguli Perolehan Suara di Afghan dengan 64 Persen
Presiden bertahan Afghanistan Hamid Karzai sejauh ini memimpin perolehan suara hasil pemilu dengan 64 persen. Tim kampanye Karzai yakin ia akan menang.
Rabu, 20 Okt 2004 11:23 WIB







































