detikHealth
Paliatif Bukan Hanya Perawatan untuk Pasien Menjelang Ajal
Perawatan paliatif biasanya dilakukan di akhir masa pengobatan setelah dokter 'angkat tangan' menangani pasien dengan penyakit yang tidak bisa disembuhkan. Tapi kini paliatif dilakukan tak hanya untuk pasien stadium akhir, melainkan sejak awal penyakit terdiagnosa.
Kamis, 28 Okt 2010 15:29 WIB







































