detikHot
Konser 'Saranghapnida', Tim Hwang Akan Menyanyi Berbahasa Indonesia
Penyanyi Tim Hwang siap menyihir ribuan fans dengan konsernya di Indonesia besok, Sabtu (29/09/12). Akan seperti apa pertunjukan penyanyi berdarah Amerika-Korea Selatan itu?
Jumat, 28 Sep 2012 20:24 WIB







































