detikNews
Alat Komunikasi KRL di Stasiun UI Depok Tersambar Petir
Lalu lintas kereta api jurusan Jakarta-Bogor malam ini tersendat. Hal tersebut diakibatkan karena modul pengatur persinyalan yang digunakan sebagai alat komunikasi KRL di Stasiun UI Depok tersambar petir.
Kamis, 30 Sep 2010 19:30 WIB







































