detikNews
Pelajar Ditodong Pengemudi Lamborghini Shock, Akan Didampingi Psikolog
"Kita minta TP2A untuk anak trauma healing kalau ada hal-hal trauma yang dia alami, akan diberikan bimbingan konseling," ujar AKBP Andi Sinjaya.
Selasa, 24 Des 2019 14:56 WIB







































