detikNews
Warga Kemanggisan Minta Ada Pembangunan Got demi #CegahBanjir
Jl Anggrek Neli Murni 2A, Kemanggisan, Palmereah, Jakbar, menjadi kawasan yang rawan banjir. Untuk itu, warga meminta pemerintah membangun got saluran air.
Rabu, 06 Okt 2021 13:49 WIB







































