detikNews
RS Pasar Rebo Rawat 81 Pasien Demam Berdarah
Rumah Sakit (RS) Pasar Rebo masih menerima luapan pasien demam berdarah dengue (DBD). Pada hari ini jumlah pasien yang dirawat mencapai 81 orang.
Kamis, 08 Des 2005 14:38 WIB







































